Cara Membuat Search Box dengan Tiga Search Engine

Selamat pagi sobat blogger.Setelah saya vacum beberapa hari dari dunia blogger dan mungkin sudah hampir satu minggu ini saya tidak menyapa sahabat semua,kal ini saya kembali bisa menyapa sobat karena kesibukan didunia nyata sehingga baru sekarang saya bisa kembali hadir bersama sobat.Dalam kesempatan kali ini saya mau share Cara Membuat Search Box dengan Tiga Search Engine.
Cara Membuat Search Box dengan Tiga Search Engine


Kode search Box(Kotak Pencarian)di Blog ini saya ambil dari template blog saya yang terdahulu yaitu magazine template.Sekarang saya akan bagi-bagi kode search boxnya karena saya masih jarang melihat search box seperti di template saya ini dan insya allah sukses jika dipasang di template lain karena udah saya coba dan Search Box terlihat keren,unik dan multi search engine karena ada tiga search engine,..hahayy....Yuk ke TKP.
1.Login ke blogger
2.pilih"Opso lainya">>Tata letak>>Tambah Gadget>>HTML/JavaScript
3.Kemiduan masukkan kode dibawah ini sob.
 <form name="jksearch" action="http://www.google.com/search" method="get" onsubmit="jksitesearch(this)" target="_blank">

<input id="hiddenquery" type="hidden" name="q" />
<input name="qfront" onfocus="if(this.value==this.defaultValue)this.value='';" value="Search on this site..." type="text" onblur="if(this.value=='')this.value=this.defaultValue;" style="width: 240px;border:none;padding:8px 10px; font:normal 11px arial;color:#666; background:url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj90cGeSlo6XQ8JLzyBRDykYWWP6RJVegdIA1NdpVFLej-Ma3SIq-oTKF_Sqg62HLnkWbI4laYur0bQ6ZmTd6XJJVpAz6IfGe0Y98pQCPX_6jg3is3CTk4NvrefbbCj95NdkH_CkgZDKPU/s1600/search_field.jpg) no-repeat;" /><input type="image" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgkOLvXBNiQGh0PImFCNbxx61M7RzAJrrGYAOgRt9Tcp2D-Qjge-ZgmH_wVdr7hZVKnccKK1ALhOPpoEyAoUll5ZssEklx_JguOVzlqJgXgvKeKXb_oZCqHHLy7OhwdmxtLhPhGwJZvBUs/s1600/search_button.jpg" align="top" value="Search"/>

<div style="font: normal 11px Arial;color:#666;padding:2px 0;">
<input name="se" type="radio" checked /> Google 
<input name="se" type="radio" /> Yahoo

<input name="se" type="radio" /> Msn
</div>

<script type="text/javascript">

// All-in-one Internal Site Search script- By JavaScriptKit.com (http://www.javascriptkit.com)
// For this and over 400+ free scripts, visit JavaScript Kit- http://www.javascriptkit.com/
// This notice must stay intact for use

//Enter domain of site to search.
var domainroot="planktoon.blogspot.com"

var searchaction=[ //form action for the 3 search engines
"http://www.google.com/search",
"http://search.yahoo.com/search",
"http://search.msn.com/results.aspx"
]

var queryfieldname=["q","p","q"] //name of hidden query form for the 3 search engines

function switchaction(cur, index){
cur.form.action=searchaction[index]
document.getElementById("hiddenquery").name=queryfieldname[index]
}

function jksitesearch(curobj){
for (i=0; i< document.jksearch.se.length; i++){ //loop through radio to see which is checked
if (document.jksearch.se[i].checked==true)
switchaction(document.jksearch.se[i], i)
}
document.getElementById("hiddenquery").value="site:"+domainroot+" "+curobj.qfront.value
}


</script>

</form>
Ganti tulisan yang saya blog warna kuning dengan URL blog sobat.
4.Setelah itu save dan lihat hasilnya.OK bukan??
Selamat berkreasi ya sob,sekian artikel Cara Membuat Search Box dengan Tiga Search Engine. :)

0 Response to "Cara Membuat Search Box dengan Tiga Search Engine"

Post a Comment

Peraturan Berkomentar :
1.Budayakan berkomentar yang baik dan sopan.
2.dilarang menjelek-jelekkan pihak tertentu.
3.berkomentar dengan menyertakan link aktif tidak akan saya hapus tapi resiko ditanggung sendiri :-) .
4.Pengguna nick name anonymous dengan komentar tidak jelas akan saya hapus.
[Rules Of The Rules]
Warning : Dilarang "berkata nice share/good/mantep sob" kalau belum ngasih colek G+/share..hehehehe.peace sobat. :)